Gubernur Kalimantan Selatan, H. Sahbirin Noor (kiri) menyampaikan sambutan sekaligus membuka secara resmi Musyawarah Daerah (Musda) XIII Kwartir Daerah (Kwarda) Gerakan Pramuka Kalsel di POP Hotel Banjarmasin, Sabtu (7/10). Gubernur Kalsel mengatakan gerakan pramuka secara organisasi harus tetap berbenah diri dengan mempersiapkan segala sesuatunya secara matang termasuk mengelola regenerasi kepemimpinan dengan sebaik – baiknya. MC Kalsel/Ar