[Foto] Berikan Arahan Penggunaan APAR

Rasyid dari PT. Indolok Bakti Utama Banjarmasin memberikan arahan terkait penggunaan Alat Pemadam Api Ringan (APAR) kepada peserta Sosialisasi dan Pelatihan Pencegahan dan Pengendalian Bahaya Kebakaran di Halaman Kantor Setda Provinsi Kalimantan Selatan, Banjarbaru, Rabu (25/10). Dalam kesempatannya Rasyid mengatakan jarak efektif menggunakan APAR sekitar 4 sampai 7 meter dari titik api, dalam menggunakan APAR kita bisa memegangnya dengan tangan dominan kita dan tangan yang satunya untuk mengarahkan selang ke titik api. MC Kalsel/Jml

Mungkin Anda Menyukai

Tinggalkan Balasan