Asisten Deputi Potensi Kawasan Perbatasan Darat BNPP, Anny Julistiani menandatangani berita acara serah terima lulusan Institut Pendidikan Dalam Negeri (IPDN) di Ruang Rapat Aberani Sulaiman, Banjarbaru, Senin (23/10). Penandatanganan ini turut disaksikan oleh Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Kalimantan Selatan, Perkasa Alam (kiri) dan Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Selatan, Abdul Haris Makkie (kedua kiri). MC Kalsel/Jml