Semoga momentum peresmian gedung baru yang dilanjutkan dengan rapat kerja, menjadi etos kita bersama untuk terus bergerak membangun persaudaraan dan sukses bersama untuk kemajuan banua. Wakil Gubernur Kalimantan Selatan, Rudi Resnawan berharap agar Kementrian Agama terus memberikan perhatian untuk pembangunan bidang keagamaan di Kalimantan Selatan. Banjarbaru, Senin (10/4). MC Kalsel/Scw