Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Selatan, Abdul Haris (kiri) menyerahkan piala Lomba Debat Bahasa Indonesia (LDBI) dan National Schools Debating Championship (NSDC) jenjang SMA 2019 kepada perwakilan Dinas Pendidikan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY (kanan)) saat penutupan LDBI dan NSDC Jenjang SMA 2019, di Rattan Inn Hotel Banjarmasin, Senin (19/8/2019) malam. Pada Lomba debat Bahasa Indonesia dan Inggris tingkat nasional ini Provinsi DIY berhasil menyabet juara umum setelah berhasil mengungguli 33 Provinsi lainnya. MC Kalsel/Jml