Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalsel, H. M. Yusuf Effendi saat menyampaikan sambutan tertulis dari Gubernur Provinsi Kalsel pada pembukaan Konferensi Kerja IV PGRI Kalsel di G-Sign Hotel Banjarmasin, Jumat (30/3) malam. Dalam Sambutan tertulisnya Gubernur Provinsi Kalsel mengatakan guru tidak cukup hanya menjadi profesional, tetapi juga harus mampu menjadi teladan bagi peserta didiknya. MC Kalsel/Jml